Solusi Eror Merubah Kurikulum KTSP ke K-13

Lanjutan dari postingan sebelumnya tentang cara mengatasi eror saat merubah kurikulum KTSP ke Kurikulum 2013.

Untuk merubah kurikulum KTSP ke Kurikulum 2013 terlebih dahulu adalah mengosongkan pembelajaran, dengan cara:



  1. Masuk ke menu Anggora Rombel Peserta didik keluarkan dari rombel, semuanya.
  2. Masuk ke menu pembelajaran, Hapus semua pembelajaran
  3. Jika muncul warning klik ok saja
  4. Jika semua sudah terhapus, maka langkah selanjutnya adalah tambah Rombel Reguler Baru
  5. Pada tab Kurikulum masukkan kurikulum 2013, Selesai deh. kemudian masukkan anggota rombel yang tadi dikeluarkan, input lagi pembelajaran dan finish. singkron ulang.

Demikian artikel saya tentang cara mengatasi eror pada perubahan kurikulum di dapodik 2020, Semoga bermanfaat

Salam






Post a Comment

0 Comments